Penduduk adalah orang-orang yang berada di
dalam suatu wilayah yang terikat oleh aturan-aturan yang berlaku dan saling
berinteraksi satu sama lain secara terus menerus. Namun di Indonesia, tidak semua orang memiliki
karakteristik seperti apa yang didefinisikan dari pengertian itu sendiri.
Berikut adalah contoh sifat jelek dari penduduk Indonesia:
- Malas membaca. Ambil contoh anak muda zama
sekarang terkadang suka sotau tentang suatu fenomena, padahal dia cuma baca
dari satu sumber yang belum tentu kebenarannya haqiqi. kadang harus diperkuat
dari data sekunder yang lainnya kan.
- Berfikiran sempit. mungkin disebabkan malas membaca dan berdiskusi, jadi kalau ada fenomena contoh lgbt, orang-orang kebanyakan langsung menganggap lgbt adalah suatu hal yang dipandang jelek, padahal kita tidak boleh menggeneralisasikan suatu hal. apalagi kalau masalah agama.
- Menyerobot antrian. Sebenarnya ini hanya
masalah sepele, terkadang karena dia lebih tua trus dia
seenaknya menyerebot orang yang lebih muda. Terbukti kebanyakan orang kita itu
mungkin tidak sabar untuk mengantri atau mungkin disiplinnya kurang.
Sangat berbeda dengan negara lain contoh negara Jepang yang sangat mengutamakan rajin belajar, ketertiban dan tepat waktu. Tidak heran kalau banyak tercipta orang-orang pintar nan disiplin yang akan sangat membantu atas kemajuan negara itu sendiri. Bukan berarti warga negara kita tidak memiliki sifat rajin belajar, dan tepat waktu, tetapi kebanyakan dari orang kita terlalu menyepelekan hal tersebut dan mengaggap itu semua hanya kesalahan kecil dan biasa saja. Padahal hanya dengan 3 hal tersebut saja sudah bisa mencerminkan sifat dari penduduk di negara itu sendiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar